Minggu, 10 Juni 2012

Kesenian Masyarakat Kampar Riau Indonesia


  1. Nyanyian, senandung, syair dan pantun, seperti: Ghandu, koba, cughito, dondong, nolam, ghatok, malalak, sijobang, dll.
  2. Teater Rakyat seperti: sandiwara dan randai tua
  3. Musik Tradisi seperti: calempong, robab, sunai tabuong, sunai telok-telok, genggong, gambang.
  4. Musik Tradisi Keagamaan: dikiu gabano, qasidah rebana, berzanji marhaban, dll.
  5. Musik modern seperti: orkes gambus, elektone orgen dan band
  6. Tari Kreasi
  7. Pencak Silat seperti: Silat Perisai, Silat Sombah dan Silat Gelombang, dll. 


Sumber:
Dinas Pariwisata Kabupaten Kampar 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar